Situs Ping Cara Cepat Terindex Google

Apa itu Ping ? Ping adalah adalah program internet dasar yang memungkinkan pengguna untuk memverifikasi bahwa alamat IP tertentu ada dan dapat menerima permintaan.Arti google ping adalah memanggil robot search engine google (mesin pencari) google untuk menjelajahi halaman situs web atau blog yang di ping kan ke google. 

Situs Ping Dan Cara Cepat terindex google
Dengan adanya situs ping akan mempercepat terindex ke google. Biasanya kita harus menunggu robot google datang ke blogspot kita. Dan robot google juga tidak tau kapan datangnya, bisa cepat atau lambat. Kalau cepat terindex itu malahan sangat bagus, tapi kalau lama ini akan jadi masalah dimana mengakibatkan halaman baru dari blog kita lama terindex google.

Lebih baik kita menggunakan secara manual untuk mempercepat index ke google. Google atau biasa di sebut googlebot dengan istilah nama kerenya oleh para webmaster adalah Ping ke google agar website ataupun blog kita dapat segera di jelajahi oleh robot-robot google ( googlebot ) dan cepat masuk database hasil pencarian google.

Situs untuk melakukan Ping Google :

Ping-O-Matic adalah layanan yang memanggil (ping) search engine dan website populer lainnya untuk memberitahukan adanya update atau penambahan konten baru pada website kita.
PingMyBlog.com Adalah

TotalPing.com tidak boleh dipandang sebelah mata. Kemampuannya tidak kalah dengan Ping-O-Matic. Dibandingkan dengan Ping-O-Matic yang hanya melakukan ping terhadap 19 layanan di internet, TotalPing.com melakukan ping ke lebih dari 30 layanan internet. Namun, keunggulan dari TotalPing.com ini harus dibarengi dengan lamanya waktu yang diperlukan untuk proses ping blog, bahkan lebih lama daripada Ping-O-Matic.

Ping.in adalah layanan ping blog yang ping atau memberitahu Weblog Layanan seperti Blog Search Engine dan direktori blog bahwa blog Anda telah diperbarui. Sehingga memungkinkan mereka untuk indeks cepat blog Anda dan membuat konten Anda tersedia untuk audiens yang lebih besar.

Googleping adalah untuk pemanggil robot untuk mempercepat Index ke google secara manual
MyPagerank adalah cara cepat untuk mengetahui dan terus diperbarui tentang posisi situs Anda di search engine.

Pingates Pingates adalah sebuah Fasilitas Ping untuk memberitahu sejumlah layanan yang melacak weblog dan untuk mengoptimalkan Seo kepada blog sobat
Layanan Ping Auto Beritahu mesin pencari, blog dan rss direktori bahwa blog Anda diperbarui atau dibuat. Manfaat lebih cepat mengindeks mesin pencari, meningkatkan visibilitas dan lebih banyak lalu lintas. Dan hanya membutuhkan waktu kurang dari 30 detik untuk melakukan hal ini dengan alat ping blog kita yang benar-benar gratis dan mudah. Bekerja untuk semua jenis blog atau situs

Beritahu mesin pencari, blog dan rss direktori bahwa blog Anda diperbarui atau dibuat (saat ini lebih dari 40 + layanan). Dan hanya membutuhkan waktu kurang dari 30 detik untuk melakukan hal ini dengan alat ping blog kita yang benar-benar gratis dan mudah. Bekerja untuk semua jenis blog atau situs.

FeedShark atau Pakan Hiu adalah sebuah tool online gratis yang mudah mempromosikan blog atau website Anda - dengan menekan satu tombol! Pakan ping Shark berbagai layanan untuk memberitahu dunia bahwa blog Anda, website, RSS feed, atau podcast baru ini telah diperbarui atau diciptakan! Dibutuhkan kurang dari satu menit untuk menggunakan Pakan Shark dan menghemat banyak jam waktu dalam proses! Nikmati layanan kami dan bersenang-senang!


Gratis layanan ping google. Hubungi situs Anda ke google bot mesin pencari, sangat bagus sistem google ping.

Bagaimana Cara melakukan Ping ?

Caranya sederhana anda klik atau pilih 10 Situs ping yang ada di atas
Nanti ada akan di suruh mengisi Contohnya :


Blog Name : Tati adita atau Trik Tips Seo
Blog Home Page : Tati-Adita.blogspot.com
RSS Url : Http://Tati-Adita.blogspot.com/feeds/posts/default?alt=rss
Email : tatiadita@Gmail.com
Note : Ganti Warna merah dengan data Blog mu

Mempercepat Terindex google dengan Cara Manual - Anda bisa lihat langsung disini Cara Submit Artikel Blog ke Google Webmaster.

Semoga bermanfaat Artikel Situs Ping Cara Cepat Terindex Google




6komentar:

  1. Ternyata banyak sekali macam2 ping ya,,, saya skrg jadi tau agar cepat terindeks google dgn ping,,,
    makasih sharenya sist,,, salam kenal :)

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya setelah saya mempelejari teknik seo ternyata banyak banget
      sampai-sampai saya bikin blog baru, Terima kasih sudah berkunjung :)

      Hapus
  2. ternyata banyak juga ya situs ping google,izin untuk mencoba salah satunya ya mbak,kalau dicoba semua nanti malah dicurigain sama si mbah :)

    BalasHapus
    Balasan
    1. Ye ada senior :) terima kasih kunjunganya ^_^

      Hapus
  3. Buset banyak bener yah, Tapi saya jarang melakukan ping karena tidak tau apa itu ping. tapi saya suka nunggu robot google aja alias saya selalu nunggu automatis robot google itu datang :)
    btw nice share saya akan coba dulu ping di atas

    BalasHapus